Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2022

PERAYAAN ISRA' MI'RAJ MADRASAH ALIYAH (45) GIANYAR TAHUN 1446 H

Gambar
  Madrasah Aliyah (45) Gianyar -  Peringatan Isra’ Mi’raj merupakan salah satu agenda Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) tahunan yang rutin diselanggarakan Bidang Keagamaan OSIM (Organisasi Siswa Intra Madrasah). Madrasah Aliyah (45)  Gianyar   telah  melaksanakan peringatan Isra Miraj 1446 H di aula/mushola pada  hari   Selasa, 4 Februari  2025.   Kegiatan  tersebut  dihadiri oleh  para  pengurus yayasan YAPPENATIM , Kasi Bimas Islam Kabupaten Gianyar, kepala  Madrasah Ibtidaiyah 45 Gianyar   Suparman Spdi. ,  Madrasah Tsanawiyah 45  Gianyar  Zainul Ma’arif S.E ,  dan  Madrasah Aliyah 45 Gianyar  Dra Hj. Andriyani MA ,  serta para  guru  dan  siswa-siswi  Madrasah   Aliyah  45 Gianyar. Acara  dimulai  dengan Sholawat Banjari,  dilanjutkan   dengan pembacaan  Ayat Suci Al-Qur ' an  yang dibawakan  oleh...

Visitasi dan Verifikasi Bantuan Afirmasi MA 45 Tahun 2022

Gambar
  visitasi dan verifikasi Bantuan Afirmasi Madrasah Aliyah 45 Gianyar   Foto Visitasi dan Verifikasi tahun 2022 Madrasah Aliyah 45 Gianyar, Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) tahun anggaran 2022, Pengawas Pendidikan Kementerian Agama Kabupaten Gianyar Azizah Azis, S.Pd, M.Pd melakukan visitasi dan verifikasi data Madrasah calon penerima Bantuan Kinerja dan Bantuan Afirmasi (BKBA), kegiatan visitasi dan verifikasi dilaksanakan pada hari Jum’at tanggal 22 Juli 2022 dari pukul 08.00 sapai dengan 12.00 wita bertempat diruang laboratorium Madrasah Aliyah 45 Gianyar. Pengawas Kementerian Agama Kabupaten Gianyar Azizah Azis, S.Pd, M.Pd selaku tiem visitasi dan verifikasi mengatakan bahwa sesuai dengan project bahwa pada komponen 1 terdapat 2 program. Program pertama adalah penerapan Rencana Kerja Anggaran Madrasah berbasis elektronik (e-ERKAM). Penyusunan rencana kerja dan anggaran akan berkualitas manakala didasarkan pada analisis hasil Evaluasi Diri Madrasah (EDM...

Seleksi KSM Tingkat Satuan Pendidikan MA 45

Gambar
  Seleksi KSM Tingkat Satuan Pendidikan Tahun 2022 Madrasah Aliyah 45 Gianyar     Madrasah Aliyah 45 Gianyar (operator data); MA 45 Gianyar menggelar seleksi Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat satuan pendidikan. Waka Kesiswaan Emy Sofyati, S.Pd selaku Koordinator mendampingi pelaksanaan seleksi tersebut yang berlangsung diruang laboratorium Madrasah Aliyah 45 Gianyar pada hari jumat tertanggal 22 Juli 2022.   Kegiatan seleksi   Kompetisi Sains Madrasah (KSM) ini mengujikan 6 mata pelajaran diantaranya Matematika Terintegrasi, Biologi Terintegrasi, Kimia Terintegrasi, Fisika Terintegrasi, Ekonomi Terintegrasi, dan Geografi Terintegrasi.Kegiatan ini berlangsung dari pukul 7.30 sampai dengan 10.00 wita dan diikuti sebanyak 30 peserta didik yang diwakili masing-masing 5 siswa per mata pelajaran, perwakilan siswa dari kelas X, XI dan XII.   Pada kesempatan ini, Waka Kesiswaan Emy Sofyati, S.Pd mengatakan bahwa pelaksanaan seleksi Kompetensi ...

Membuat Akun Kompetisi Sains/KSM

Gambar
  Cara Membuat Akun KSM di Portal KSM Madrasah Aliyah 45 Gianyar, Kompetisi Sains Madrasah merupakan sebuah ajang berkompetisi dalam bidang sains yang diselenggarakan oleh Kemeterian Agama Republik Indonesia. Kompetisi Sains Madrasah diselenggarakan mulai dari tahun 2012 hingga tahun 2017 secara konvensional dan pelaksanaan Kompetisi Sains Madrasah berbasis teknologi dimulai dari tahun 2018 sampai dengan sekarang. Proses pendaftaran dan seleksi administrasi hingga pelaksanaan ujian memanfaatkan Teknologi  Informasi hingga meningkatkan akuntabilitas dan transparansi dalam pelaksanaan kompetisi.  Kompetisi Sains Madrasah tahun 2022 dibuka untuk satuan Pendidikan baik dari Madrasah (MI,MTs, MA) ataupun sekolah (SD/SMP/SMA) Adapun teknik membuat akun dan registrasi akun lembaga pada Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tahun 2022. Sebelum melakukan registrasi atau pendaftaran calon peserta Kompetisi Sains Madrasah (KSM) , terlebih dahulu harus memiliki akun Kompetisi Sains Madrasa...

Serah Terima Buku Tabungan Bantuan PIP tahap 1 2022

Gambar
  Penyerahan Buku Tabungan dan Kartu ATM Penerima PIP pada Madrasah Aliyah 45 Gianyar   Madrasah Aliyah 45 Gianyar. Serah terima buku tabungan dan ATM kepada siswa penerima manfaat bantuan PIP(Program Indonesia Pintar) tahap 1 tahun 2022 adapun serah terima bertempat di gedung Madrasah Aliyah 45 Gianyar tepatnya dikelas XII IPS, Kepala Madrasah Aliyah 45 Gianyar Dra. Hj. Andriyani, MA didampingi Operator Data Amin Alim dan guru Mimin Maryati, S.Pd menyerahkan buku tabungan siswa kepada orang tua siswa penerima dana manfaat Program Indonesia Pintar (PIP) pada hari Rabu, 13 Juli 2022 pada pukul 04.00 wita. Dalam acara tersebut hadir perwakilan PT Bank Mandiri area office Ubud Gianyar yang merupakan mitra dalam penyaluran dana BANSOS Program Indonesia Pintar (PIP) ke rekening peserta didik yang berhak menerima dan ditetapkan dalam keputusan Direktur Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia agar dana tersebut diterima secara tepat waktu , tepat jumlah dan tepat...

Pelaksanaan MATSAMA MA 45 GIANYAR 2022-2023

Gambar
  Materi MATSAMA (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) tahun pelajaran 2022-2023 sebagai kegiatan yang ditujukan sebagai pengenalan lingkungan madrasah terhadap peserta didik baru materi MATSAMA (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) disusun sedemikian rupa   MATSAMA( Masa Ta’ aruf Siswa Madrasah) merupakan masa orientasi ataupun pengenalan area madrasah kepada partisipan didik baru. Baik pengenalan aktivitas madrasah, sarana madrasah, karakteristik khas madrasah, nilai, norma serta tata tertib madrasah dan kepribadian serta budaya yang terdapat di area madrasah. Materi MATSAMA (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) tahun pelajaran 2022-2023 terdiri atas materi umum. Materi kemadrasahan yaitu: Sejarah Tatatertib Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) Kurikulum Kegiatan dan organisasi kesiswaan Moderasi Keagamaan MATSAMA (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) Madrasah Aliyah 45 Gianyar dilaksanakan pada hari rabu tertanggal 13 Juli 2022 sampai dengan 15 Juli 2022 dari pukul 08.00 wita sampai dengan ...

Jadwal MATSAMA MA 45 2022-2023

Gambar
  Jadwal Kegiatan Matsama Madrasah Aliyah 45 Gianyar   Madrasah Aliyah 45 Gianyar . Setiap tahun pelajaran baru, proses pembelajaran di lingkungan Madrasah pada semua jenjang mulai dari jenjang MI (madrasah ibtidaiyyah), MTs (madrasah Tsanawiyah) dan di tingkat MA (madrasah Aliyah) selalu diawali dengan kegiatan MATSAMA. MATSAMA singkatan dari Masa Ta’aruf Siswa Madrasah adalah masa orientasi atau pengenalan mengenai lingkungan madrasah kepada peserta didik baru. Melalui MATSAMA di harapkan para peserta didik baru akan dikenalkan mengenai sistem pembelajaran, ciri khas, karakter dan budaya yang ada di lingkungan madrasah. Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) juga merupakan varian dari beberapa istilah yang sudah familiar dan menjadi rutinitas diawla tahun pelajaran baru seperti : MOS ( Masa Orientasi Siswa) MOPD (Masa Orientasi Peserta Didik) MPLS ( Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Sehingga keberadaan dari pada Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) ini akan tu...

KKM vs KKTP

Gambar
  Madrasah Aliyah 45 Gianyar. Adakah KKM pada Kurikulum Merdeka Belajar?– Pada kurikulum 2013, ketercapaian belajar partisipan siswa diukur dengan pemenuhan sesuatu kriteria yang bersumber pada intake, kompleksitas, serta sumber energi yang diucap kriteria ketuntasan minimun( KKM). Praktiknya guru- guru lebih mementingkan ketercapaian KKM lewat asesmen akhir( Sumatif) tetapi terkadang melupakan asesmen proses pembelajaran.   Jalan Kurikulum Merdeka Belajar ketuntasan hasil belajar tidak lagi diukur dengan Kriteria Ketuntasan Minimun( KKM) yang berbentuk nilai . Kemudian gimana nasib KKM, apakah ada KKM pada Kurikulum Merdeka Belajar ? Belum lama ini KKM pada kurikulum merdeka jadi pembicaraan yang hangat di area sekolah serta madrasah yang mau mempraktikkan kurikulum merdeka ataupun IKM( implementasi kurikulum merdeka). Saat sebelum menanggapi peran KKM pada kurikulum merdeka, butuh mangulas dahulu tentang penafsiran serta tujuan diresmikan kriteria Ketuntasan Minimun...